KAMPUS STANSekolah Tinggi Akuntansi Negara (STAN) merupakan penyelenggara Pendidikan Program Diploma Bidang Keuangan dalam lingkungan Departemen Keuangan, bertujuan untuk mendidik mahasiswa supaya memiliki pengetahuan dan keahlian di bidang akuntansi dan keuangan sektor publik dan mempersiapkan agar mahasiswa agar kelak menjadi Pegawai Negeri Sipil yang berdisiplin kuat, berakhlak tinggi dan penuh dedikasi. STAN ditetapkan dengan Peraturan Menteri Keuangan Nomor: 1/PMK/1997 tanggal 18 Februari 1997. Sedangkan Program Diploma Keuangan dalam lingkungan Departemen Keuangan telah diserahkan pengelolaanya kepada Direktur STAN sesuai dengan Surat Tugas Kepala Badan Pendidikan dan Latiahn Keuangan Nomor: ST-098/BP/1997 tanggal 31 Oktober 1997 dan Surat Edaran Kepala Badan Pendidikan dan Latihan Keuangan Nomor: SE-048/BP/1998 tanggal 29 Oktober 1998. Kampus STAN terletak di Jalan Bintaro Utama, Bintaro Jaya Sektor V,atau Jl Ceger Raya Kel. Jurang amangu Timur Tangerang. kok alamatnya dua? sebenarnya kampusnya cuma satu tapi saking luasnya yang sekitar .... hektar maka kampus STAN membentang diantara kedua jalan tersebut... Kampus STAN memiliki berbagai macam fasilitas, ada:
|